Berbagi Pengalaman Tentang Arsitek dan Teknik Sipil
Tutorial Cara Memasukan Pohon 3D Pada Program 3Ds Max
Tutorial Cara Memasukan Pohon 3D Pada Program 3Ds Max

Tutorial Cara Memasukan Pohon 3D Pada Program 3Ds Max

tutorial-3ds-max
Memasukan objek-objek pendukung ketika kita mendesain desain eksterior sangatlah penting. Pada tutorial kali ini kita akan belajar bagaimana cara memasukan objek pendukung pohon yang sudah tersedia pada program 3 ds max, berikut ini caranya :

1. Pilih toolbar create kemudian klik toolbar geometri, lalu klik pada standar primitive pilih AEC Extended, lihat gambar dibawah ini :

tutorial-3ds-max2. Klik toolbar Follage, lalu pilih pohon yang diinginkan yang berada dibawah toolbar follage, pilih salah satu pohon lalu drag (klik tahan geser) ke layar perspektif.

tutorial-3ds-max3. Selesai

4 Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *