Berbagi Pengalaman Tentang Arsitek dan Teknik Sipil
Tutorial Menambah Undo Scene pada 3 Dmax
Tutorial Menambah Undo Scene pada 3 Dmax

Tutorial Menambah Undo Scene pada 3 Dmax

Bagi anda-anda semua, bapak-bapak utowo ibu2, mas2 dan mb2 yang sedang belajar 3d max, berikut tak berikan tips bagaimana cara menambah undo scene pada 3 ds max, btw, anda tau ndak undo scene? mesti gak tau, iyo po ora? itu lo, toolbarnya ada di kiri atas, (lihat gambar dibawah)

tutorial_3dsmax.jpg

Undo scene adalah sebuah perintah yang berguna untuk membaleni /mengulang/membatalkan perintah yang barusan dilakukan, dan perintah tersebut bisa juga dilakukan dengan menekan tombol Ctrl + Z pada keyboard , secara default perintah undo scene ini hanya dibatasi oleh 20 pengulangan artinya anda cuma bisa mengundo sampai 20x klik saja,
untuk itu, ikuti tutorial berikut untuk tahu bagaimana cara menambahkan undo scene tsb, ok? sip…

1. Pilih menu Customize terus pilih preference

tutorial_3dsmax.jpg

2. Pada isian undo scene, ubah nilainya menjadi SK, ngerti ora koe SK (SK = sak karepmu, he3)

tutorial_3dsmax.jpg

o iya disini juga ada tutorial 3ds max yang lain seperti merubah interface 3ds max menjadi hitam, lalu tips render pencahayaan pake vray dan masih okeh lagi, lihat artikel sebelumnya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *