Berbagi Pengalaman Tentang Arsitek dan Teknik Sipil
Desain Eksterior Fasad Rumah 2 lantai Klasik Modern Lahan Melebar
Desain Eksterior Fasad Rumah 2 lantai Klasik Modern Lahan Melebar

Desain Eksterior Fasad Rumah 2 lantai Klasik Modern Lahan Melebar

Jika berbicara masalah fasad unsur pilihan gaya tidak dapat dipisahkan. Fasad memiliki berbagai jenis gaya dan model. Mulai dari gaya modern, gaya minimalis, gaya klasik dan lain-lain. Sebuah fasad akan terlihat menarik jika setiap elemen di desain dengan selaras satu dengan yang lain. Keselarasan mencakup pemilihan warna, material, pencahayaan dan bentuk.

Desain Fasad Eksterior Rumah Klasik Lahan Melebar
Desain Fasad Eksterior Rumah Klasik Lahan Melebar

Fasad utama umumnya berada di bagian depan yang akan menjadi pandangan pertama sebuah rumah. Kali ini tim Argajogja akan berbagai contoh desain fasad klasik permintaan dari klien kami beberapa waktu yang lalu. Fasad klasik ini merupakan kombinasi fasad klasik eropa dan amerika. Fasad klasik gaya eropa ditandai dengan kolom utama ornament relief yang besar. Selain itu terdapat ukiran, detail ornament pada list atau relief. Gaya klasik sering dikenal dengan gaya simetris. Pada fasad klasik juga memiliki ciri khas bentuk jendela dan pintu berwarna putih sebagai tanda gaya klasik amerika. Tak ketinggalan lampu cantik untuk memberikan kesan hangat di malam hari.
Berikut denah sket ruangan fasad diatas

Sket Lantai 1 Rumah Klasik Modern
Sket Lantai 1 Rumah Klasik Modern
Sket Lantai 2 Rumah Klasik Modern
Sket Lantai 2 Rumah Klasik Modern

Anda ingin didesainkan? Hubungi WA/Phone/SS 081328784647

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *