Sketchup merupakan software 3d yang cukup populer di kalangan para wong sipil atau arsitek, selain mudah penggunaannya juga ringan di komputer. Sketchup pertama kali dibuat oleh last software pada tahun 1999, kemudian pada tahun 2006 perusahaan internet raksasa google membelinya karena ingin di padukan dengan google earth yang merupakan fasiltas google seperti map via satelit yang canggih, melalui google inilah software sketchup menjadi terkenal dan mashur, dikarenakan google memberikan software ini secara gratis yang di batasi oleh waktu tertentu, sehingga banyak para interneter yang menggunakannya. Saat ini tercatat lebih dari 30 juta pengguna software sketchup di seluruh dunia. Pada tahun 2012 Google menjual program sketchup ke perusahaan Trimble yang merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pemetaan.
Untuk mempermudah anda dalam belajar menggunakan program sketchup ini, Argajogja membuat video tutorial sketchup khususnya bagi anda yang bergerak didunia desain sipil maupun arsitek. Tutorial ini disampaikan dengan metode suara dan gambar, sehingga akan memberikan kemudahan anda dalam belajar. Berikut ini adalah tutorial sketchup dari Argajogja, klik pada gambar untuk melihat detail materi
1. Tutorial Interaktif Pembuatan Rumah Modern Minimalist Dengan Sketchup + Bonus Software Sketchup v.6 pro
Materi turorial ini adalah Pemodelan Dinding Accessories Dinding, Jendela Pintu, Kanopi, Tangga, Taman, Furniture+Pohon, Material, Efek Matahari, klik pada gambar untuk melihat detail materi
2. Tutorial Interaktif Membuat Denah Cantik Dengan Sketchup + Bonus Software Sketchup v.6 pro
Materi turorial ini adalah Membuat As, Dinding, Dimension, Memasukan Objek Pintu, Furniture, dan Material, klik pada gambar untuk melihat detail materi
3. Tutorial Interaktif Pembuatan Furniture dengan SketchUp 8 + Bonus Software SketchUp 8 dan Wood Texture
Materi tutorial ini Intro, pembuatan cabinet, lemari pendek, lemari pakaian, meja laci, meja bundar, kursi tunggu, kithen set, memasukan objek pendukung
Materi tutorial ini Membuat Rumah Atap Kubah, Membuat Atap Pelana Bertingkat, Membuat Atap Limasan, Membuat Atap Limasan Bertingkat, Membuat Atap Miring Satu Sisi
Materi tutorial ini Import Gambar JPG, Menyesuikan Skala Gambar, Membuat Dinding 3D, Memuat Pintu, Memuat Pegangan Pintu, Membuat Jendela, Mengcopy Pintu Jendela, Membuat Luang Ventilasi, Mengimport Objek Pendukung, Menambahkan Teks dan Export Ke JPG
Materi tutorial ini Intro, Color Material, Texture Material, Bump Material, Refleksi Cermin, Refleksi Warna, Refleksi Crome, Refraksi Kaca, Refraksi Fog, Emissive Material, PNG texture, Vismat Material, Vismat Rumput, Water Ripples Material, Omni Light, Rectangular Light, Spot Light, IES Light, HDRi, Sunlight and Sky, Spherical Lens, Fish Eye Lens dan Tips Render
Materi tutorial ini Penggunaan Visopt Eksterior, Visopt Interior, Rectangular Cove Light, Circe Cove Light, Pin Light, Bz Round Edge Plugin, Ivy Plugin, Region Frame Bufer, Animasi Vray, Production Animasi Vray
Materi tutorial ini Intro, Intro yakni penjelasan tentang kasus gedung tinggi yang akan dibuat, Instal Plugin Shape Bender, Pemodelan Gedung Tinggi Sebelah Kanan, Pemodelan Gedung Tinggi Sebelah Kiri, Pemodelan Gedung Tinggi Bagian Tengah, Pemodelan Gedung Tinggi Berbentuk Lingkaran, Pemodelan Icon Building, Material Gedung, Ground Material, Mengaktifkan Shadow, Camera dan Cara Menyimpan Gambar.
Pemesanan kunjungi blogargajogja.com/video-tutorial , cara pesan di halaman bagian bawah.
pak mohon mohon search kan buku panduannya pak
juga tutorial lengkap autocad 2013
Terima Kasih
@arifin: untuk autocad 2013 kami menyediakan tutorialnya, kunjungi Video Tutorial AutoCAD 2013 Membuat Gambar Kerja 2D&3D untuk Teknik Mesin atau Video Tutorial AutoCAD 2013 Membuat Gambar Kerja Arsitektural Denah Rumah Mungil 2 Lantai
Mas, tlg kasih info paket keseluruhan video tutorial belajar sketchup. Dan bisa kasih hrg discount kalau sy beli semuanya. Tks salam pak yayat
@yayat: langsung aja sms kami untuk infonya, 081328784647 maturnuwun
@yayat, langsung tancap saja ke http://www.blogargajogja.com/video-tutorial