Untuk artikel berikut ini merupakan lanjutan dari artikel sebelumnya yakni Tutorial Pengenalan Toolbar Sketch Up, untuk tutorial kali ini anda akan dikenalkan dengan Satuan dan Koordinat pada program sketchup karena untuk satuan ini biasanya merupakan langkah awal sebelum anda membuat objek di sketchup, mari kita simakā¦
Mengatur Satuan Pada Program Sketchup
1. Masuk Menu Window > Model Info
2. Atur parameter unit seperti kotak dialog di bawah ini
Sistem Sumbu Koordinat pada Sketch Up
Sumbu X (mendatar) berwarna merah, sumbu Y (mendatar) berwarna hijau, dan sumbu X (vertikal) berwarna biru.
Tunggu tutorial berikutnya..
Argajogja